PURWANTO, PURWANTO and RAMLI, SANGADJI and DEDY, RUSMIYANTO ASSESMENT TORSI RUNNER CROSS FLOW PANJANG 130mm DENGAN COMPUTATIONAL FLUID DYNAMICS (CFD) PADA MINI MIKROHIDRO. PROSIDING KEMARITIMAN 2021.
Text
Article.pdf Download (783kB) |
Abstract
Pemodelan Computational Fluid Dynamics (CFD) ini bertujuan untuk mendapatkan torsi tertinggi runner cros flowdengan panjang 130mm pada mini mikrohidro. Parameter-parameter yang digunakan untuk mengetahui torsi cross flowini adalah putaran runner yang dihasilkan, sudut blade, jumlah blade runner cross flo, bukaan katup, gaya tarik, gaya tekan dan gaya gesek serta head tabung sebagai rumah pembangkit. Computational Fluid Dynamics (CFD) merupakan perangkat lunak yang dapat menggantikan persamaan-persamaan integral dan deferensial parsial menjadi persamaaan aljabar yang terdiskritisasi (pertambahan, pengurangan, perkalian dan pembagian) dimana dapat diselesaikan dengan sebuah komputer untuk menghasilkan solusi berupa nilai-nilai aliran pada titik ruang dan waktu. Era Teknologi maka perkembangan program Computational Fluid Dynamics (CFD) sangat pesat membuat metode ini menjadi trend diberbagai bidang industri yang memanfaatkan sebagai pembanding data eksperimen murni dan teori murni. Penelitian Torsi pada cross flowmini mikrohidro menunjukan bahwa torsi tertinggi yang dihasilkan 10.62Nm pada parameter jumlah blade 24, sudut blade 200 pada head 4 meter dengan putaran runner 1240 rpm.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Prosiding |
Depositing User: | AMNI Perpustakaan Semarang |
Date Deposited: | 19 Oct 2021 05:58 |
Last Modified: | 19 Oct 2021 13:02 |
URI: | http://repository.unimar-amni.ac.id/id/eprint/3843 |
Actions (login required)
View Item |